nawa, nawa vice-roy, vice-roy

Sabtu, 20 September 2014

Cara Memasang Sitemap Untuk Mempercepat Proses Index


SiteMap yang dimaksud disini bukan halaman tentang seluruh isi judul artikel blog yang dirangkum dalam satu Postingan, tapi Sitemap atau peta situs yang nanti akan di pasang di Google Webmaster. Ini dilakukan untuk mempercepat proses Index robot google pada artikel kita, tanpa melewatkan satu artikel pun.



Agan dianjurkan melakukan ini supaya artikel agan cepat muncul di mesin pencari. Untuk membuat dan memasang Site map yang harus agan lakukan adalah:
  1. Masuk ke Webmaster Google dengan akun Gmail agan
  2. Pastikan blog agan sudah terdaftar di webmaster dan jika belum daftarkan dengan cara klik Home kemudian masukkan URL blog agan. lihat gambar
  3. Kemudian pilih Craw -> SiteMap -> Add/SiteMap , lihat gambar.

  4. Pada kolom sitemap isi dengan feed atom.xml dibawah ini :

    atom.xml?
    atom.xml?redirect=false
    feeds/posts/default?orderby=updated
    atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
    Catatan:
    1. Langkah di atas adalah agar halaman postingan kita terdaftar cepat secara otomatis oleh Google, jadi tiap posting artikel baru, biasa sudah muncul di layar mesin pencari google dengan mengetikkan Judul postingan kita. Biasanya bila Blog kita sudah bersaing dengan dengan blog lainnya maka Halaman kita akan di atas. Minimal di halam 1 di mesin pencarian Google.
    2. Script diatas diperuntukkan hanya Jumlah postingan dibawah 500 postingan. Bila postingan / artikel anda sudah mencapai 501, masukkan Peta Situs di bawah ini:

    atom.xml?redirect=false&start-index=501&max-results=500 
    (jika postingan masih di bawah 1000)
    atom.xml?redirect=false&start-index=1001&max-results=500 
    (jika postingan sudah diatas 1000)
  5. Submit SiteMap
  6. Setelah agan selesai mensubmit sitemap akan ada pemberitahuan bawha sitemap anda telah terkirim, setelah itu anda hanya tinggal menunggu proses index kurang lebih satu hari. untuk lebih detailnya klik Check untuk melihat hasil Uji peta situs anda.

Penting nya cara ini adalah untuk lebih memaksimalkan pengindex di Google, supaya artikel kita cepat muncul di mesin pencari tanpa harus menunggu lama. Semoga bermanfaat..

Sumber
Nawa Vice-Roy Admin

Berkomentarlah dengan baik, bila ada komentar yang tidak sopan akan admin hapus. Terima kasih telah berkunjung.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Nawa Vice-Roy